Babinsa Bersama Warga Mempercantik Lingkungan dengan Pernak Pernik Merah Putih

    Babinsa Bersama Warga Mempercantik Lingkungan dengan Pernak Pernik Merah Putih
    Menjelang Hari Ulang Tahun ( HUT ) Kemerdekaan RI yang Ke-78 Tahun 2023, Babinsa Kelurahan Kandangan Koramil 0830/06 Benowo Serka Shokib bersama warga RT.06 RW. 02 Kandangan Kelurahan Kandangan melaksanakan kerja bakti mempercantik lingkungan dengan pemasangan umbul umbul serta pernak-pernik lainnya

    Surabaya, – Menjelang Hari Ulang Tahun ( HUT ) Kemerdekaan RI yang Ke-78 Tahun 2023, Babinsa Kelurahan Kandangan Koramil 0830/06 Benowo Serka Shokib bersama warga RT.06 RW. 02 Kandangan Kelurahan Kandangan  melaksanakan kerja bakti pemasangan umbul umbul serta pernak-pernik lainnya, minggu (30/7).

    “Kegiatan ini bertujuan untuk memperindah lingkungan wilayah ditiap-tiap RT Kelurahan Kandangan dalam menyongsong semarak HUT RI Ke-78, Kegiatan ini merupakan rangkaian awal untuk memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia.” tutur Serka Shokib.

    “Babinsa akan selalu bersama Masyarakat melakukan upaya memperindah wajah Lingkungan di tiap-tiap RT serta untuk meningkatkan kegotong royongan. Kerja bakti ini dalam rangka untuk memperindah Kampung di saat peringatan Agustusan juga sebagai upaya penghormatan dan menghargai jasa para pahlawan yang telah berkorban untuk Memerdekakan Indonesia.”imbuhnya.

    Dengan tradisi gotong royong terwujud kerukunan, kekompakan, kebersamaan serta keharmonisan dan masih banyak nilai positif yang bisa di dapat dari kegiatan ini, pungkasnya.

    Wanto

    Wanto

    Artikel Sebelumnya

    Lakukan Pendampingan, Sosialisasi dan Pemeriksaan...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0831 Surabaya Timur kegiatan Komsos...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika

    Ikuti Kami